Skip to main content

Indie game storeFree gamesFun gamesHorror games
Game developmentAssetsComics
SalesBundles
Jobs
TagsGame Engines
(2 edits) (+3)

Setelah saya coba buildnya, ada beberapa hal yang ingin saya sampaikan.

1. Menurut saya, untuk tombol jump lebih baik menggunakan "Space", karena standar tombol lompat adalah "Space". Sebenarnya ini lebih ke masalah preferensi. Langkah kalian sudah bagus untuk menambahkan edit control untuk kedepannya, dimana pemain bisa mengubah control sesuai keinginannya dan tidak akan terjadi issue terkait control gamenya

2. Menurut saya, untuk bullet time lebih baik menggunakan tombol yang mudah dijangkau, seperti "F", "E", "Q", "R", "V", dan "Tab"

3. Untuk SFX (Sound Effect) saat musuh terkena serangan masih sedikit terlambat

4. Mungkin VFX (Visual Effect) serangannya bisa dipisah menjadi object tersendiri, karena saat saya menyerang lalu langsung berbalik arah, VFX nya ikut berbalik arah juga

5. Saya menemukan bug dimana saya berada dibawah platform (akan saya lampirkan juga gambarnya)

6. Bisa ditingkatkan juga animasinya ya. Masih terkesan sedikit clunky

Keep up the good work! Tetap semangat!